Laman

Senin, 19 November 2012

Presiden Termiskin di Dunia

 Presiden Jose Mujica dari Uruguay di sebut sebagai "Presiden Termiskin di Dunia." Mengapa? Presiden yang di gaji sebanyak $12,500 (sekitar 119 juta) per bulan menyumbangkan 90% gaji nya untuk negaranya.

Dia berkata, "Masih banyak orang yang membutuhkan, kami cukup hidup dengan 10% gaji kami." Benda mewah yang dia miliki hanya rumah nya dan sebuah Volkswagen tua yang d

i beli nya seharga 20juta rupiah.

Dibawah kepemimpinannya, di katakan Uruguay mengalami kemajuan ekonomi pesat luar biasa, dan di akui oleh PBB sebagai negara nomor 2 terendah dalam hal korupsi.

Ia bahkan tidak takut juga jika sudah tidak menjadi presiden. Dia berkata "Saya akan merasa lebih damai, tinggal di rumah bersama istri dan anjing saya, Manuela".

Andai negara ini presidennya juga seperti itu, gak usah presiden dah, angota DPRny dulu deh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar