Laman

Kamis, 26 April 2012

Apakah KESOMBONGAN itu?

Dalam hidup ini berlaku hukum kekekalan energi (Hukum Kamma). Energi yang kita berikan kepada dunia tak akan pernah musnah. Energi itu akan kembali kepada kita dalam bentuk yang lain. Kebaikan yang kita lakukan pasti akan kembali kepada kita dalam bentuk persahabatan, cinta kasih, makna hidup, maupun kepuasan batin yang mendalam. Jadi, setiap berbuat baik kepada pihak lain, kita sebenarnya sedang berbuat baik kepada diri kita sendiri ( mendapat manfaat bagi diri sendiri ). INILAH HAKIKAT SEJATI HUKUM KAMMA yang berlaku SECARA UNIVERSAL krn Hukum KAMMA adalah HUKUM yang ABADI.

Jadi saudara/i sekalian, dengan demikian APA YANG HARUS KITA SOMBONGKAN ?


 Hilangkan kesombongan dalam diri kita.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar